Nasional

TNI-POLRI dan Pemerintah Daerah Laksanakan Upacara TAPTU

27
×

TNI-POLRI dan Pemerintah Daerah Laksanakan Upacara TAPTU

Sebarkan artikel ini
Ambon, 
Jajaran TNI-POLRI bersama Pemerintah Provinsi Maluku dan Pemerintah Kota Ambon, Sabtu (16/8) melaksanakan upacara TAPTU.

Taptu1
Pembakaran Obor TAPTU
(Foto Arche)

Upacara yang dilaksanakan di depan Denkav 5 BLC Pattimura, jalan Slamet Riyadi dihadiri oleh Gubernur Maluku, Wakil Gubernur Maluku, Pangdam XVI Pattimura, Kapolda Maluku, Walikota Ambon, Wakil Walikota Ambon.

Sementara itu, bertindak selaku inspektur upacara Kapolda Maluku, Brigjen. Polisi Murad Ismail.

Upacara tersebut dilaksanakan adalah untuk mengenang jasa para pahlawan yang telah berjuang demi mempertahankan NKRI dari tangan penjajah dan pelaksanaannya lakukan secara serentak di seluruh Indonesia.

Upacara TAPTU yang dilaksanakan dengan waktu singkat tersebut di tandai dengan pembakaran obor oleh inspektur upacara dan selanjatnya obor tersebut di pawaikan. (dp-25)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *